UJIAN PAKET C
Karena saya membimbing anak2 saya di rumah (homeschool), maka yg jadi perhatian saya adalah mempersiapkan ujian paket C mereka.
Oiya... jangan dipandang sebelah mata ttg program ini krn program paket memberi kesempatan bagi yg dulu tidak menyelesaikan bangku sekolah utk mencapai dan memperbaiki masa lalu mereka.
Bahkan yg sangat menginspirasi adalah menteri perikanan Susi pun mengikuti ujian paket C tgl 11 sd 13 Mei 2018. Sungguh tidak ada kata terlambat utk belajar...
Oiya baca beritanya langsung di detik dg link sbb
https://m.detik.com/news/berita/4113497/menteri-susi-lulus-ujian-paket-c-dan-dapat-ijazah-setara-sma
Karena mrk tdk dipersiapkan utk menjadi dokter ataupun jurusan IPA lainnya, maka yg dibahas di sini adalah jurusan IPS
Adapun yg di test dlm paket C adalah 7 mata pelajaran berikut..sedangkan nomor 8 sd 10 adalah mata pelajaran yg ditambahkan oleh sekolah.
1. Bahasa Indonesia
2. Pkn
3. Matematika
4. Geografi
5. Ekonomi
6. Sosiologi
7. Bhs Inggris
8. Agama
9. Budaya
10. Penjaskes
11. Sejarah
Mantap
ReplyDelete